
Song
Reza Artamevia
Cinta Sejati (2013)

4
Play
Download
Lyrics
Uploaded by86_15635588878_1671185229650
Manakanlah hati, menggaliat, mengusik renungan Mengulang kenangan saat cinta menemui cinta Suara semalam dan siang seakan berlagu Dapatkah ku dengar rindumu memanggil namaku Saat aku tak lagi di sisimu Ku tunggu kau di keabadian Aku tak pernah pergi selalu ada di hatimu Kau tak pernah jauh selalu ada di dalam hatiku Sukmaku berteriak menegaskanku cinta padamu Terima kasih pada maha cinta menyatukan kita Saat aku tak lagi di sisimu Ku tunggu kau di keabadian Cinta kita melukiskan sejarah Menggelarkan cerita penuh sukacita Sehingga siapapun insan Tuhan pasti tahu Cinta kita sejati Saat aku tak lagi di sisimu Ku tunggu kau di keabadian Cinta kita melukiskan sejarah Menggelarkan cerita penuh sukacita Sehingga siapapun insan Tuhan pasti tahu Cinta kita sejati Lembah yang berwarna membentuk, melekuk, memaluk kita Dua jiwa yang menabur jadi satu dalam kesucian cinta Cinta kita melukiskan sejarah Menggelarkan cerita penuh sukacita Sehingga siapapun insan Tuhan pasti tahu Cinta kita sejati Cinta kita sejati
Show more
Artist

Reza Artamevia57 followers
Follow
Popular songs by Reza Artamevia

Cinta Sejati
BELIEVE MUSIC04:53

Cinta Sejati (2013)
WARNER RECORDED MUSIC04:53
Popular Albums by Reza Artamevia

Cinta Sejati
Reza Artamevia

Cinta Sejati
Reza Artamevia

Uploaded byWARNER RECORDED MUSIC
